Webinar : Introduction to Entrepreneurship Education
Entrepreneurship semakin ditekankan di Indonesia dalam beberapa dekade terakhir. Ini telah menjadi faktor penting dalam pertumbuhan ekonomi dan menciptakan lapangan kerja. maka dari itu SociopreneurID X Cakap akan mengadakan Webinar yang akan membahas seputar enterpreneurship, dengan tema : “Introduction to Entrepreneurship Education” Akan dilaksanakan pada :🗓️Jumat, 29 September 2023🕙 10:00 […]
International Youth Day: Innovate, Educate, and Nurture
oleh: Dominito Danand Jaya (@dominito_dj) – Content Writer at Youth Team SociopreneurID Setiap tahun tepatnya pada tanggal 12 Agustus secara global kita merayakan “International Youth Day” sebagai suatu media, platform, atau sebuah mercusuar yang menjadi pengingat betapa pentingnya anak muda dalam kehidupan masyarakat global. International Youth Day tahun ini mengangkat […]
Youth Team: Siapa Saja Anak-Anak Muda di Balik SociopreneurID?
oleh: Rani Fatmawati (@ranifatmawati2) – Content Writer at Youth Team SociopreneurID Menurut Dukcapil Kementerian Negeri, hampir 69% penduduk Indonesia masuk pada usia produktif pada tahun 2022 yang disebut era bonus demografi. Angka ini berdampak pada pembangunan Indonesia di tahun 2045. Yang berarti, jumlah usia produktif ini (15-64 tahun), terutama kalangan […]
Earthvenger Heroes Story: Menyulap Sampah Plastik Jadi Kerajinan Unik dan Menarik
oleh: Rani Fatmawati (@ranifatmawati2) – Content Writer at Youth Team SociopreneurID Sampah plastik masih menjadi permasalahan global saat ini. Proses penguraiannya yang membutuhkan waktu lama berdampak pada kerusakan ekosistem baik di darat maupun di laut. Pemusnahan sampah plastik juga bisa menghasilkan gas beracun bagi manusia. Mengetahui permasalahan tersebut, Sawokecik punya […]